Persiapan Piala Dunia U-17, Fasilitas JIS Bakal Direnovasi
“Untuk tol, Jasa Marga kami akan mempercepat agar bisa jadi akses lagi. Semua keroyokan, ada yg dikerjakan Pak Gubernur DKI, ada yang dikerjakan PUPR, ada yang dikerjakan KAI, Jasa Marga,” tuturnya.
Yang terakhir, pihaknya juga akan mengganti semua rumput di JIS karena berdasarkan evaluasi, tidak masuk dalam standar Fédération Internationale de Football Association (FIFA).
Untuk jangka panjangnya, rumput JIS kemungkinan harus diubah sesuai dengan standar FIFA.
“Kami akan ganti semua rumput tersebut. Pak Kamal sebagai ahli agronomi untuk rumput di stadion. Menurut beliau, harus diganti kalau mau 3 bulan bisa dipakai. Itu jangka pendek saja,” kata Basuki. (mcr4/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Menteri PUPR Basuki Hadimuljono mengatakan akan menambah sejumlah fasilitas di JIS untuk pelaksanaan Piala Dunia U-17. Begini penjelasannya.
Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Ryana Aryadita Umasugi
- Darmizal Apresiasi Langkah Erick Thohir Mentransformasi Sepak Bola Nasional
- Janji-janji RK-Suswono untuk Jakmania, Permudah Masuk JIS hingga Bantuan Dana
- Timnas Indonesia vs Arab Saudi, Erick Thohir: Berikan yang Terbaik, Percaya Kita Bisa Bangkit
- Erick Thohir Masuk Ruang Ganti Timnas Indonesia, Tegang
- Heboh Pernyataan Erick Thohir & Aksi Bang Jay setelah Indonesia Kalah Tebal, Manajer Merespons
- Jadi Ketum KAGAMA, Basuki Hadimuljono Berkomitmen Lanjutkan Program Ganjar Pranowo