Persiapan Sudah Matang, Rakernas IV PDIP Siap Digelar
Prananda dan Hasto Tinjau Gladi Kotor Rakernas
Kamis, 28 September 2023 – 19:49 WIB

Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto meninjau gladi kotor Rakernas IV PDIP di JIExpo Kemayoran, Jakarta Pusat, Kamis (28/9). Hasto memastikan Rakernas IV PDIP 29 September-1 Oktober 2023 siap digelar. Foto: DPP PDIP.
Tak hanya itu, Hasto juga melihat kursi untuk para undangan dan kader PDIP.
Kursi-kursi itu sudah tersusun rapi.
Hasto juga melihat para penampil melakukan gladi kotor di lokasi.
Terdapat puluhan penari yang sedang berlatih di atas panggung.
Setelah meninjau persiapan itu, Hasto menilai sejauh ini segala perencanaan tentang Rakernas IV PDIP berjalan dengan tepat. (boy/jpnn)
Sekretaris Jenderal PDIP Hasto Kristiyanto menyatakan bahwa persiapan Rakernas IV PDIP sudah dilakukan dengan baik.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Sejumlah Tokoh Datangi Rumah Megawati di Hari Raya, Anak Buah Prabowo Ikut Hadir
- Peringati HUT ke-25 BMI, Bung Vino Berkomitmen Rekrut Generasi Muda untuk Besarkan PDIP
- Innalillahi, Ketua DPP PDIP Nusyirwan Meninggal Dunia
- Jaksa KPK Mengakui Delik Perkara Hasto Bukan terkait Kerugian Negara
- Guntur Romli Tuduh KPK Pakai Cara Kotor untuk Ganggu Pembelaan Hasto
- Jaksa KPK Tegaskan Perkara Hasto Murni Penegakan Hukum