Persib Andalkan Pemain Muda Demi Hadapi Borneo FC di Stadion Segiri

Persib Andalkan Pemain Muda Demi Hadapi Borneo FC di Stadion Segiri
Pelatih Persib Bojan Hodak (kiri) dan pemain Tyronne del Pino dalam konferensi pers pralaga Liga 1 melawan Borneo FC. Foto: MO Persib

Menurutnya, tim tuan rumah memiliki materi pemain yang berkualitas.

Oleh sebab itu, Bojan Hodak meminta pemain Persib mewaspadai ancaman dari lawan.

"Mereka memiliki pemain-pemain yang sangat bagus dan kami tahu ini akan sulit, tapi kami tetap akan mencoba untuk meraih hasil positif," tutupnya. (mcr27/jpnn) 

Persib Bandung mengandalkan pemain muda saat menghadapi Borneo FC, sebab sejumlah pilar utama yang absen karena cedera dan akumulasi kartu.


Redaktur : Dedi Yondra
Reporter : Nur Fidhiah Sabrina

JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News