Persib Libas Persik, Bojan Hodak Enggan Terlena
Kamis, 06 Maret 2025 – 10:57 WIB

Pelatih Persib Bojan Hodak. Foto: Nur Fidhiah Shabrina/JPNN.com
Kemenangan telak atas Persik juga menjadi kebangkitan bagi Persib setelah di laga sebelumnya luluh lantak 1-4 di hadapan Persebaya Surabaya.
Persib kini sepenuhnya fokus menghadapi Semen Padang untuk menjaga asa back to back juara Liga 1.(persib/mcr15/jpnn)
Bojan Hodak tak mau terlena dengan kemenangan telak Persib Bandung saat menjamu Persik Kediri.
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
BERITA TERKAIT
- Puasa Kemenangan Persija Putus, Carlos Pena Ucap Syukur
- Liga 1: Reaksi Bojan Hodak Melihat Persib Sikat Habis Persik
- Persik Telan Kekalahan 1-4 atas Persib, Pemain Minta Maaf
- Marcelo Rospide Ungkap Biang Kerok Kekalahan Persik dari Persib
- Link Live Streaming Tonton Persija vs PSIS, Cek di Sini
- Persija Harus Menang Lawan PSIS atau Makin Tertinggal dari Persib