Persib Mandul Tanpa Sergio van Dijk
Sabtu, 06 Juli 2013 – 17:35 WIB

Persib Mandul Tanpa Sergio van Dijk
Empat menit kemudian, giliran Asri Akbar yang mendapatkan peluang. Berawal dari akselarasi M Ridwan yang diakhiri umpan tarik ke kotak penalti. Sambil berlari Asri melakukan tendangan tapi dengan brilian bisa ditangkap Joice Sorongan.
Baca Juga:
Pelatih Djadjang Nurjaman (Djanur) melakukan pergantian di menit ke-61. Gelandang bertahan Asri Akbar keluar digantikan Atep yang berposisi sebagai sayap.
Kontra strategi coba diterapkan Stefan Hansson. Menit ke-69, ia menarik keluar winger Zulham Zamrun dan memasukan gelandang bertahan Jesse Fernando Pinto.
Di sisa pertandingan Djanur mencoba peruntungan dengan memasukan Mbida Messi dan Airlangga Sucipto. Namun hingga laga berakhir skor tetap 0-0.
BANDUNG - Persib Bandung harus puas dengan skor imbang tanpa gol saat menghadapi Mitra Kukar di Stadion Si Jalak Harupat Kabupaten Bandung, Sabtu
BERITA TERKAIT
- IBL All Star 2025 Bukan Sekadar Pertandingan, Ada Format Baru
- Port FC Umumkan Asnawi Mangkualam Gabung ASEAN All Star
- Imran Nahumarury Terpilih Jadi Pelatih Terbaik Liga 1 Edisi Maret 2025
- Menjelang Laga Kontra PSS, Persib Siapkan 2 Amunisi Baru
- Leeds United & Burnley Promosi ke Premier League
- Liga 1 Menyisakan 5 Pertandingan, Hanya 3 Pemain Persib yang Belum Tampil