Persib Pertahankan Febri dan Beckham, Diberi Kontrak Jangka Panjang
Minggu, 17 April 2022 – 14:51 WIB
Sementara itu, gelandang muda Persib Beckham juga merasa sangat bahagia dan siap membayar kepercayaan yang telah diberikan oleh manajemen.
"Saya berharap bisa lebih baik lagi dari musim sebelumnya. Jika musim ini kami dapat runner-up, semoga tahun depan ada rezekinya juara," kata pemain jebolan Diklat Persib itu.
Pemain bernomor punggung 7 tersebut berambisi untuk memberikan yang terbaik meski memang bukan hal mudah dan siap untuk kerja lebih keras.
"Persaingan dalam sepak bola adalah hal biasa, itu adalah jadi motivasi bagi saya untuk bisa kerja lebih keras lagi," pungkas Beckham.(antara/jpnn)
Persib memutuskan untuk mempertahankan dua pemain andalannya, yakni Febri Hariyadi dan Beckham Putra Nugraha.
Redaktur & Reporter : Budianto Hutahaean
BERITA TERKAIT
- Kalahkan Persita, Persib Seharusnya Bisa Cetak 3 Gol Lebih
- Persib Menang 3-1 atas Persita, Maung Bandung Pecahkan Rekor
- Persita Optimistis Hadapi Persib, Pelatih: Kami Tidak Mau Kalah
- Pemulihan Cedera, Dedi Kusnandar Menepi 3 Bulan
- Pelatih Persib Cuma Sebut Persebaya, Mulai Sombong?
- Tim Dokter Persib Ungkap Kondisi Cedera Dedi Kusnandar