Persib Rombak Lini Depan
Minggu, 05 Mei 2013 – 03:01 WIB
"Memang ada pemain yang ingin bergabung ke Persib, tetapi saya belum bisa menyebutnya sekarang. Pertimbangan pelatih akan menjadi bahan evaluasi dan hasil rapatlah yang akan menentukan," katanya lagi.
Kuswara menjanjikan bahwa pihaknya bakal segera membuka nama calon pemain anyar Persib Bandung kepada publik sebelum masuk putaran dua liga dengan rencana 12 Mei mendatang. Dia berharap amunisi baru bisa membawa Persib Bandung meraih prestasi yang lebih baik, dan jadi juara liga musim ini.(gin/jpnn)
BANDUNG - Pelatih Kepala Persib Bandung, Djadjang Nurdjaman berubah sikap. Setelah sebelumnya enggan merombak pemain, namun kemarin (4/5),
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gagal Penuhi Ekspektasi di Piala AFF 2024, Rafael Struick Merespons Begini
- Semifinal Piala AFF 2024: Stadion Singapura vs Vietnam Dipindah, Kenapa?
- Cek Jadwal 5 Pertandingan Spesial NBA Christmas Day
- Kabar Baik Menghampiri Persija Jakarta Menjelang Jumpa Malut United
- Lepas Satu Pemain Asing, Dewa United Siap Mendatangkan Pebasket dari NBA
- Cara Sederhana Pelatih Persib Menikmati Momen Natal