Persibo Diimbangi Sun Hei 3-3
Rabu, 03 April 2013 – 21:29 WIB
Sun Hei mencoba membalas. Namun skor 2-0 untuk Persibo bertahan hingga babak pertama berakhir.
Baca Juga:
Di babak kedua, Sun Hei tampil lebih menekan. Setelah melakukan serangkaian serangan, Sun Hei akhirnya mampu memperkecil ketertinggalan di menit 58 melalui Tsz Chun Leung.
Gol ini berawal dari umpan silang silang mendatar Barry yang mampu diteruskan dengan sempurna oleh Chun.
Namun skor 2-1 tidak berlangsung lama. Selang 10 menit kemudian, Persibo kembali menjauh setelah J. Alcorse mencetak gol ketiga untuk Persibo. 3-1 Persibo memimpin!
SOLO -- Persibo Bojonegoro belum bisa mengakhiri periode buruknya di AFC Cup 2013. Pada pertandingan ketiganya di AFC Cup tahun ini, Persibo hanya
BERITA TERKAIT
- Khabib Nurmagomedov Beri Klarifikasi Seusai Viral Gegara Diusir dari Pesawat
- Lembaran dan Tantangan Baru Herry Ip di Negeri Jiran
- Patrick Kluivert Beri Warning kepada Pemain Timnas Indonesia, Sejumlah Nama Terancam?
- Sambut Kedatangan Kluivert, Sultan Optimistis Timnas Indonesia Makin Gemilang
- Berbeda dengan Shin Tae Yong, Patrick Kluivert Punya Janji Ini
- Patrick Kluivert Ungkap Pentingnya Peran Pemain Lokal dan Diaspora Timnas Indonesia