Persibo-Persema Kehilangan Hak Suara
Di Kongres Tahunan PSSI
Selasa, 18 Januari 2011 – 16:32 WIB

Persibo-Persema Kehilangan Hak Suara
"Kongres Tahunan yang menentukan Exco PSSI, sesuai dengan statuta PSSI pasal 29 ayat 2. Sedangkan Kongres Empat Tahunan ditentukan oleh anggota kongres pada Kongres Tahunan," terang Nugraha Besoes.
Baca Juga:
Sementara itu, Ketua Komdis (Komisi Disiplin) PSSI, Hinca Pandjaitan mengatakan, sanksi pencoretan klub tersebut beda halnya dengan sanksi yang bakal dijatuhkan Komdis. "Itu dua hal yang berbeda. Pencoretan keanggotaan itu adalah sanksi organisatoris. Ada lagi menyangkut sanksi disiplin, terkait pihak-pihak yang terlibat di dalam LPI," kata Hinca.
Hinca sendiri saat ini mengaku sudah membuat daftar pemain dan pengurus yang terlibat dalam klub-klub yang dianggap membelot. "Daftar sudah ada, dan akan terus kami proses. Belum bisa dibeberkan dulu. Kami juga sedang mengumpulkan data-data yang menguatkan putusan hukuman nantinya," bebernya. (ali)
JAKARTA - Mundurnya Persibo Bojonegoro dan Persema Malang dari pentas Indonesia Super League (ISL) dan berpindah ke Liga Primer Indonesia (LPI),
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah