Persibo, Persema, PSM Terbuang dari ISL
Rabu, 21 September 2011 – 08:26 WIB

Pemain Persema, Irfan Bachdim. Foto: Dok.JPNN
Khusus untuk kemampuan keuangan lanjut Tr Goestoro klub diminta untuk menyampaikan informasi terkait rencana pendanaan untuk ikut kompetisi satu musim diserta bukti tertulis. "Artinya, kalau ada klub yang akan dibiayai investor, maka perjajian kerjasamanya dengan investor harus dibawa. Begitu juga dengan klub yang sudah menjalin kerjasama dengan sponsor," sambung Tri.
Baca Juga:
Untuk tiga klub yang statusnya masih diperdebatkana krena musim lalu menyeberang ke LPI (Liga Primer Indonesia), yaitu Persema malang, Persibo Bojonegoro, dan PSM Makassar, Sekjen PSSIU mengaku PSSI masih terus mengakajinya. Tapi dengan tegas Tri Goestoro menyatakan, karena ketiga klub itu musim lalu tidak berlaga di ISL dipastikan ketiganya tidak bisa langsung kembali ke ISL musim depan.
"Kita akan kaji kejelasan status Persema, Persibo, dan PSM. Untuk PSK kalau tidak salah sudah pernah dianulir keputusannya oleh KN (KOmite Normalisasi) sehingga mereka punya hak suara di kongres Solo. Persema dan Persibo statuns keanggotaannya dicabut lewat kongres tahunan di baliB "Semuanya akan kita kaji. Tapi yang jelas ketiga klub itu musim depan tidak bisa langsung tampil di ISL karena musim lalu mereka tidak tampil di ISL. Paling-paling nanti mereka bisa tergabung di Divisi Utama," papar Tri Goestoro.
Selain memverifikasi klub-klub calon peserta ISL musim depan, sore ini PSSI juga akan kembali melanjutkan sidang pleno Exco yang belum tuntas. Diantara yang akan diputuskan adalah soal nasib Persija, Arema, dan Persebaya. Selain itu juga akan dibahas nasib Persibo, Persema, dan PSM Makassar. (ali)
JAKARTA - Hari ini PSSI akan melakukan verifikasi untuk menentukan 18 klub yang akan berlaga di kompetisi Indonesia Super League (ISL) musim 2011/2012.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Real Madrid Dikabarkan akan Memperpanjang Kontrak Vinicius Junior
- Menjelang El Clasico, Flick Bersimpati dengan Situasi yang Dialami Ancelotti
- Sudirman Cup 2025: Harapan Jonatan Christie Seusai Didapuk Jadi Kapten Tim Indonesia
- Jadwal Final Four Proliga 2025 Seri Semarang: Electric PLN Berburu Kemenangan Perdana
- Scooter Prix 2025 Segera Digelar, Total Hadiah Mencapai Lebih Dari Rp 1 Miliar
- Paul Munster Menuju Bhayangkara Presisi Lampung FC?