Persija Berpesta Gol ke Gawang Madura United, Lihat Klasemen Liga 1
Rabu, 06 November 2024 – 21:14 WIB

Ilustrasi BRI Liga 1. Foto: ligaindonesiabaru
Kemenangan dari Madura United juga membuat Persija menjadi satu-satunya tim yang selalu menang di tiga pekan terakhir secara beruntun.
Sebelum mengalahkan Madura United, Persija menang dari Arema FC dan PSIS Semarang.
Buat Madura United, kekalahan ke- di Liga 1 musim ini membuat mereka belum keluar dari zona degrdasi. (adk/jpnn)
Klasemen Liga 1flashscore
Persija menjadi satu-satunya tim yang selalu menang di tiga pekan terakhir secara beruntun
Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan
BERITA TERKAIT
- Jeda Kompetisi Liga 1, Pelatih Persib Bojan Pilih Pulang Kampung
- Petaka di Menit 90+4, Persebaya Tak Jadi Menang dari PSIS
- Pukul Persita 2-1, Malut United Tak Terkalahkan di 9 Laga
- Pelatih Persib Bubarkan Tim Seusai Menghajar Semen Padang, Kapan Kembali Berkumpul?
- Pelatih Timnas Indonesia Ogah Pemain Persib, Ini Kata Hodak
- Bali United Payah, Persis Solo Berpesta Gol, Cek Klasemen Liga 1