Persija Bukan Lawan Enteng
Selasa, 07 Juni 2011 – 09:02 WIB
Berdasar evaluasi itu, Subangkit berencana tidak akan melakukan rotasi pemain dari yang sudah diturunkan pada dua pertandingan tersebut. Kerja sama tim, menurut dia, masih bagus. Kalaupun ada perubahan, itu mungkin hanya kesempatan pada starter. "Materi pemain inti dan cadangan tidak berubah. Apalagi, kondisi pemain masih utuh, tidak ada yang absen karena akumulasi kartu kuning atau cedera," tutur M. Hadi.
Baca Juga:
Asisten Manajer Persela Yuhronur sepakat dengan langkah yang ditempuh Subangkit untuk mendongkrak semangat tim berjuluk Laskar Joko Tingkir itu dalam laga melawan Persija. Selain itu, dia meminta suporter tetap aktif mendukung tim kesayangannya.
"Dukungan suporter tersebut penting dan sangat berpengaruh pada prestasi tim. Kami berharap agar dukungan yang diberikan jangan sampai berhenti. Kami juga berharap agar dukungan berupa suara suporter itu terfokus pada tim, bukan yang lain," tandasnya. (idi/fiq/jpnn/c10/aww)
LAMONGAN - Pelatih Persela Lamongan Subangkit menginstruksi anak asuhnya untuk melupakan dua kekalahan terakhir. Yakni, saat dibekuk Persipura Jayapura
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Jadwal Perempat Final India Open 2025: Ujian Berat Jorji, Jojo Punya Kans ke 4 Besar
- India Open 2025: Indonesia Hanya Sisakan 2 Wakil
- Pramono Anung Yakin Timnas Indonesia Makin Baik di Bawah Patrick Kluivert
- Jadwal Proliga 2025 Seri Malang: Popsivo Polwan Adu Kuat Lawan Livin Mandiri
- Gresik Petrokimia Mengandalkan 1 Pemain Asing di Proliga 2025 Seri Malang
- Pakar Hukum Nilai Permenpora 14/2024 Bertentangan dengan Piagam Olimpiade