Persikabo Vs Borneo FC 2-3: Ada 2 Gol dalam 1 Menit
Kamis, 22 Februari 2024 – 17:13 WIB

Striker Borneo FC Felipe Cadenazzi menyumbang satu gol saat timnya menaklukkan Persikabo 1973. Foto: IG borneofc.id
Sementara itu, Persikabo belum pernah menang dalam tujuh laga terakhir mereka.
Di papan klasemen, Borneo FC memimpin dengan koleksi poin 57 poin dari 25 laga, berjarak 15 dari PSIS Semarang yang berada di posisi kedua (baru melakoni 24 laga).
. Persikabo 1973 di urutan ke-17 dengan poin 17 dari 25 laga. (adk/jpnn)
Borneo FC Samarinda belum terkalahkan dalam 14 pertandingan terakhir mereka di Liga 1.
Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan
BERITA TERKAIT
- 10 Pemain Persebaya Raih Kemenangan Penting dari Madura United
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Makna Gol Gustavo Franca saat Persib Hantam Bali United
- Bali United Kalah dari Persib, Pemain Kecewa dan Singgung Kelengahan
- Skenario Persib Bandung Kunci Gelar Liga 1 Lebih Cepat
- Sebelum Mundur dari Kursi Pelatih, Teco Punya Pesan kepada Suporter Bali United