Persipura Jayapura Datangkan 3 Pemain Brasil

Persipura Jayapura Datangkan 3 Pemain Brasil
Para pemain Persipura Jayapura sedang berlatih. Foto: Cenderawasih Post/JPNN

"Ketiga pemain itu berkualitas bagus," tutur Benhur.

Sementara itu, Persipura tengah mempersiapkan diri dengan maksimal untuk melawan Persidago Gorontalo pada leg kedua babak 32 besar Piala Indonesia 2018 di Stadion Mandala, Jayapura, Jumat (8/2).

"Kami melawan tim yang levelnya jauh dari kami. Namun, kami tidak boleh kalah lagi di Mandala. Sebab, kami punya mental juara. Kami akan buktikan itu," tegas kata Benhur. (saf/jpc/jpnn)


Persipura Jayapura mendatangkan tiga pemain asing dari Brasil pada bursa transfer musim ini.


Redaktur & Reporter : Ragil

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News