Persipura v All Star, Perang Skill
Rabu, 29 Juni 2011 – 12:16 WIB

Pemain All Stars. Foto: Cepos/JPPHoto
Sementara itu, pelatih all star, Nil Maizar sore kemarin sudah membawa seluruh pemain terbaik pilihan masyarakat itu ke Stadion Mandala untuk melakukan persiapan ringan. Dari game ringan yang diterapkan, terlihat Aldo Baretto berduet dengan Cristian Gonzales. Sedangkan pemain tengah menempatkan Miljan Radovic bersama Bustomi juga Ronal Fargundez. Sementara pemain belakang ditempati Claudiano Alves dan David Pagbe.
Permainan cepat dari kaki ke kaki antara Aldo dan Gonzales juga terlihat hidup. Kepada wartawan Nil mengaku siap memberikan perlawanan untuk memenangkan pertandingan.
Laga terakhir di Mandala beberapa waktu lalu menjadi referensi bagaimana bisa menumbangkan Persipura di kandang. "Saya pikir pemain semua sudah siap, tinggal bagaimana komunikasi satu dengan lain lebih dihidupkan," ucapnya optimis. (ade/fud)
JAYAPURA - Persipura Jayapura yang berhasil menjadi juara kompetisi Djarum Indonesia Super League (DISL) akan diuji ketangguhannya oleh tim all star
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025