Persoalan Pertanian dan Nelayan Sangat Rumit
jpnn.com, JAKARTA - Politikus Partai Golkar Roem Kono resmi dilantik sebagai Wakil Ketua Komisi IV DPR.
Selain senang, Roem mengaku tentu harus menghadapi tugas-tugas berat di komisi yang membidangi pertanian, pangan, kelautan, kehutanan, maritim dan lingkungan hidup itu.
"Karena kita negara agraris dan kita berhadapan juga dengan soal pertanian, persoalan nelayan yang begitu rumit," kata Roem usai dilantik di ruang Komisi IV DPR, Senayan, Jakarta, Kamis (13/7).
Dia berharap, bersama Komisi IV DPR bisa memikirkan aspirasi dari petani dan nelayan.
Terlebih lagi baru-baru ini sejumlah nelayan melakukan aksi demonstrasi besar salah satunya terkait persoalan cantrang.
Memang persoalan cantrang dirasakan nelayan karena kehidupan sehari-hari mereka justru dari situ.
Tetapi sekarang ada suatu pelarangan dari pemerintah soal cantrang.
Memang, di satu sisi dia setuju dengan sikap pemerintah melarang cantrang.
Politikus Partai Golkar Roem Kono resmi dilantik sebagai Wakil Ketua Komisi IV DPR.
- Ombudsman: Perlindungan BPJS Ketenagakerjaan Bagi Petani dan Nelayan Sangat Penting
- Wamentan Sudaryono Dapat Gelar Bapak Petani Milenial, Yakin Sektor Pertanian Menjanjikan
- Tinggalkan Karier Mapan, Agus Sugiri Sukses Bertani bersama Agrosolution Pupuk Kaltim
- Sebegini Utang Petani hingga Nelayan yang Dihapus Prabowo
- Melalui MSPP, Kementan Menjabarkan Strategi Pemasaran Komoditas Hortikultura Era Digital
- Kementan Beri Pendampingan dan Penerapan Mekanisme ke Petani di Merauke