Pertama Kali Terjadi, Suhu di Arktik Tidak Pernah Sepanas Ini Sebelumnya
Selasa, 14 Desember 2021 – 23:45 WIB
WMO sudah memiliki kategori untuk Antartika dan harus membuat kategori baru bagi Arktik setelah pencatatan rekor itu pada 2020, salah satu dari tiga tahun terpanas yang pernah tercatat.
Sebuah komite WMO juga memeriksa rekor terpanas lainnya, termasuk suhu di Death Valley, California, pada 2020 dan di pulau Sisilia, Italia, tahun ini. (ant/dil/jpnn)
Rekor suhu tertinggi di Arktik itu dipastikan oleh badan PBB, Organisasi Meteorologi Dunia (WMO) pada Selasa (14/12).
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- Bappenas Membeberkan Mengenai Pentingnya Pelestarian Lingkungan Perdesaan
- Eddy Soeparno Dukung Diplomasi Prabowo Membangun Kolaborasi Global Hadapi Krisis Iklim
- Council of Gen Z jadi Ruang Bersuara Krisis Iklim ke Prabowo-Gibran
- Lewat Kampanye Go Green, Kolaborasi Indonesia & Taiwan Bisa Hadirkan Solusi Praktis
- Nana Sudjana Berkomitmen Menuntaskan Dampak Krisis Iklim di Jateng
- Upaya Peruri Mengurangi Emisi dan Dampak Pemanasan Global