Pertamax Motorsport Drag Bike Championship Putaran Ketiga Pecah Rekor
Sementara babak final yang dilangsungkan hari Minggu berlangsung di bawah cuaca cerah.
Beberapa dragster juga tampil memukau di ajang Pertamax Motorsport Drag Bike Championship 2017 putaran tiga.
Misalnya, Joko Susanto asal Klaten yang berhasil menjadi juara satu di kelas DB 1 Bebek 4T TU sd 130 cc serta DB 16 Matic TU sd 200 cc Pemula.
Eko “Chodox” Sulistyo selaku dragster senior pun juga menunjukkan ketajamannya.
Eko berhasil memenangi kelas DB 2 Bebek 4T TU sd 200 cc dan DB 8 Matic TU sd 1 cc.
Sementara Gerry Setiawan yang berjaya di putaran satu kembali mencatatkan namanya sebagai salah satu dragster yang wajib diperhitungkan namanya.
Pembalap asal Madiun ini berhasil menjadi juara di kelas DB 5 Bebek 2T TU sd 130 cc. (jos/jpnn)
Pertamax Motorsport Drag Bike Championship 2017 putaran ketiga menorehkan rekor hebat.
Redaktur & Reporter : Ragil
- Sirkuit Drag Race Pertama di Indonesia Siap Dibangun, Lokasinya Masih dekat Jakarta
- Rifat Sungkat Komentari Kecelakaan Mobil Sport, Kemudian Singgung Kualitas Jalan Raya
- 3 Pembalap Nasional Jajal Sirkuit Mandalika, Ini Rekomendasi Mereka
- Bamsoet Apresiasi Dukungan Menko Luhut Terhadap Penyelenggaraan Jakarta E-Prix 2023
- Mitsubishi Triton Ralliart Bersinar di AXCR 2022, Rifat Bilang Begini
- Persiapan Rifat Sungkar Menjelang Asia Cross Country Rally 2022