Pertamina Berbagi di Hari Raya Iduladha dengan Menyalurkan 4.493 Hewan Kurban

Pertamina Berbagi di Hari Raya Iduladha dengan Menyalurkan 4.493 Hewan Kurban
Pertamina Grup berbagi kebahagiaan di Hari Raya Iduladha 1445 H dengan menyalurkan sekitar 4.493 hewan kurban di seluruh Indonesia. Foto: Dokumentasi Humas Pertamina

Pertamina, lanjut Fadjar, akan terus menjalankan berbagai program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) sebagai komitmen perusahaan terhadap prioritas Tujuan Pembangunan Berkelanjutan atau SDGs.

Pertamina sebagai perusahaan pemimpin di bidang transisi energi, berkomitmen dalam mendukung target Net Zero Emission 2060 dengan terus mendorong program-program yang berdampak langsung pada capaian Sustainable Development Goals (SDGs).

Seluruh upaya tersebut sejalan dengan penerapan Environmental, Social & Governance (ESG) di seluruh lini bisnis dan operasi Pertamina. (mrk/jpnn)

Simak! Video Pilihan Redaksi:

Pertamina Grup menyalurkan sekitar 4.493 hewan kurban di seluruh Indonesia, berikut perinciannya


Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News