Pertamina Buka Pendaftaran Beasiswa Sobat Bumi 2025, Simak Persyaratannya!
Kamis, 13 Februari 2025 – 14:23 WIB

Pertamina dalam mendukung Asta Cita di bidang pendidikan membuka program Beasiswa Sobat Bumi 2025. Foto: Dokumentasi Humas Pertamina
Adapun persyaratannya sebagai berikut:
1. Warga Negara Indonesia (WNI).
2. Kuliah di kampus mitra Beasiswa Sobat Bumi.
3. Mahasiswa aktif (tidak sedang tidak cuti) dengan minimal semester 2 dan maksimal semester 6 dengan IP dan/atau IPK terakhir ≥ 3,00.
4. Aktif berorganisasi/ kegiatan sosial kemasyarakatan/ lingkungan hidup.
5. Tidak sedang menerima beasiswa dari pihak manapun (periode Januari 2025-Desember 2025)
6. Tidak pernah terlibat penyalahgunaan obat terlarang/ narkoba, dan kegiatan tindak kriminal lainnya.
7. Memiliki sertifikat bahasa Inggris TOEFL atau IELTS atau bahasa asing lainnya menjadi nilai tambah.
Dukung Asta Cita Pendidikan, Pertamina membuka pendaftaran Beasiswa Sobat Bumi hingga 4 Maret 2025, simak persyaratannya!
BERITA TERKAIT
- Semangat Hari Kartini, Pertamina Dorong Perempuan untuk Berkarya & Salurkan Energi
- Pencuri Motor Mahasiswa di Ogan Ilir Diringkus Polisi
- Kiprah Kartini Hulu Migas Membangun Ketahanan Energi untuk Negeri
- ELSA Bangun Kolaborasi Dunia Industri dan Akademik, Gelar Campus Visit ke Jogja
- Pemegang Saham Pelita Air Kukuhkan Kembali Dendy Kurniawan sebagai Direktur Utama
- Universitas Terbuka Luluskan 29 PMI di Korea Selatan