Pertamina Dinilai Sigap Tanggani Gelembung Gas di Area ONWJ

Pertamina Dinilai Sigap Tanggani Gelembung Gas di Area ONWJ
Sumur gas di area Pertamina Hulu Energi Offshore North West Java (ONWJ). Foto dok Pertamina

Menurut dia, penanganan cepat yang dilakukan Pertamina tersebut sangat positif jika tidak, tentu akan memiliki dampak yang lebih besar, termasuk soal lingkungan.

"Ini sudah SOP (standar operasional prosedur). Pasca peristiwa lumpur Lapindo, SKK Migas mengeluarkan syarat yang semakin ketat," tandasnya.(chi/jpnn)


Ini membuktikan dalam menangani peristiwa yang menimpa sumber produksinya, Pertamina bisa menyejajarkan diri dengan perusahaan migas dunia.


Redaktur & Reporter : Yessy

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News