Pertamina Dorong Anak Muda Terus Berinovasi di Masa Pandemi

Sekolah Pemimpin Muda KBFP yang digelar sejak tahun 2011 lalu, sedikitnya telah mencetak delapan angkatan kader bangsa. Para alumninya tersebar dan berkiprah menjadi pemimpin sejumlah komunitas serta institusi daerah hingga skala nasional.
Peserta KBFP berasal dari seluruh Provinsi di Indonesia, terdiri dari pelbagai latar belakang profesi publik mulai dari akademisi, jurnalis, aktivis, penggiat ekonomi kreatif, budayawan, santri dan wirausaha muda/entrepreneur.
Pelatihan kepemimpinan dan kebangsaan KBFP Angkatan 9 kali ini diikuti oleh 100 anak muda yang dilakukan secara hybrid mulai dari tanggal 4-8 Oktober 2021. Kegiatan ini didukung oleh platform digital online Kaskus dan Pertamina serta disiarkan oleh Kaskus TV. (dil/jpnn)
PT Pertamina (Persero) mendukung generasi muda untuk terus berinovasi di tengah berbagai keterbatasan yang disebabkan pandemi COVID-19
Redaktur & Reporter : Adil
- Perkuat Ekonomi Rakyat, Kementerian BUMN Gelar Workshop UMKM Naik Kelas
- Bukan Sekadar Aksi Balap, Scooter Prix & Pertamina Mandalika Racing Series Bisa jadi Katalisator Ekonomi
- PIS Buka Program Beasiswa Crewing Talent Scouting untuk Memperkuat SDM Pelaut
- Gelar Talkshow Memperingati Hari Kartini, Pertamina Hadirkan 3 Perempuan Inspiratif
- Remaja Pembaharu Ashoka Tawarkan Solusi Kreatif Bagi Masalah Sosial dan Lingkungan
- Gandeng 900 Petani, UMKM Binaan Pertamina NanasQu Tembus Pasar Ekspor