Pertamina Ingin Jatim, Bentuk Konsorsium WMO
Jumat, 01 Juli 2011 – 05:59 WIB
JAKARTA- PT Pertamina menginginkan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Timur membentuk konsorsium badan usaha milik daerah untuk pengelolaan Blok West Madura Offshore (WMO). Konsorsium BUMD tersebut mewakili Pemprov Jatim, Kabupaten Bangkalan, dan Kabupaten Gresik. Dito bisa memahami keinginan daerah ikut mengembangkan West Madura. "Namun, mesti sesuai aturan yang berlaku," ujarnya. Harun mengatakan, sebenarnya, tidak ada aturan yang mewajibkan Pertamina menawarkan hak partisipasi (participating interest/PI) West Madura kepada daerah.
"Jangan jalan sendiri-sendiri. Mereka harus bersatu membentuk konsorsium dan selanjutnya mewakili daerah Jatim melakukan negosiasi dengan Pertamina," kata Juru Bicara Pertamina M. Harun di Jakarta.
Baca Juga:
Senada anggota Komisi VII DPR Dito Ganinduto yang mengatakan, Pemprov Jatim, Pemkab Bangkalan, dan Pemkab Gresik sebaiknya duduk bersama untuk membentuk satu konsorsium. "Jangan gontok-gontokan. Karena investor bakal ragu," katanya.
Baca Juga:
JAKARTA- PT Pertamina menginginkan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Timur membentuk konsorsium badan usaha milik daerah untuk pengelolaan
BERITA TERKAIT
- Tomo Bridgestone Area Jawa Barat Luncurkan Program Promo Akhir Tahun 2024
- Bea Cukai Bersama BPOM & Asperindo Gelar FGD Bahas Pengawasan Impor Obat dan Makanan
- Penyeragaman Kemasan Rokok Dinilai Melanggar UU HAKI
- Makin Prima, Kapal Gamsunoro dan Bersiap Menuju Terusan Panama
- Bersama 3 Menteri, Dirut BTN Bahas Solusi Pencapaian Program 3 Juta Rumah
- Produk FKS Food Sejahtera Laris Manis di CMSE 2024