Pertamina Jadikan Digitalisasi Tulang Punggung Perusahaan Secara Terintegrasi

Pertamina Jadikan Digitalisasi Tulang Punggung Perusahaan Secara Terintegrasi
Direktur Utama Pertamina Nicke Widyawati saat menyampaikan sambutan pada acara The Day! Shared Services Forum Pertamina 2022 yang diselenggarakan di Ballroom Grha Pertamina, Senin (25/7). Foto: Dokumentasi Pertamina

Shared services Pertamina saat ini merupakan salah satu SS yang terbesar di Indonesia sejak dibangun pada 2018.

Hhingga saat ini telah memiliki 49 layanan dan telah implementasi di lebih dari 50 entitas bisnis. (mrk/jpnn)

 

Pertamina akan terus menggelorakan digitalisasi sebagai tulang punggung perusahaan di seluruh bisnis secara terintegrasi.


Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News