Pertamina Kembangkan 200 SPBU Mobile
Selasa, 10 Juli 2012 – 09:52 WIB

Pertamina Kembangkan 200 SPBU Mobile
Selain menjual BBM non subsidi, dalam waktu dekat Pertamina akan mengembangkan layanan serupa yang menjual premium non subsidi. Artinya, premium tersebut akan dijual sesuai harga keekonomian yang selisih harganya Rp 300-400 per liter lebih murah dibandingkan Pertamax. "Mudah-mudahan sebelum Lebaran bisa memenuhi kebutuhan premium masyarakat di perbatasan Kalimantan-Malaysia," ungkapnya. (res/dos)
Baca Juga:
SURABAYA - PT Pertamina akan mengembangkan 200 unit SPBU bergerak (mobile) sampai Agustus. Tidak hanya merambah industri perkebunan dan pertambangan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi