Pertamina Konsisten Mendukung Ajang MotoGP di Indonesia dalam 3 Tahun Terakhir

Tahun lalu omzet UMKM binaan Pertamina mencapai Rp 700 juta naik 53 persen dibanding 2022.
"Tahun ini diharapkan omset para pelaku UMKM bisa terus mengalami kenaikan lebih besar lagi," ujar Fadjar.
Fadjar menambahkan ajang Pertamina Grand Prix of Indonesia selain memberikan dampak terhadap ekonomi nasional juga diharapkan terus membawa manfaat bagi masyarakat lokal, khususnya Lombok dan Nusa Tenggara Barat (NTB).
Pertamina sebagai perusahaan pemimpin di bidang transisi energi, berkomitmen dalam mendukung target Net Zero Emission 2060 dengan terus mendorong program-program yang berdampak langsung pada capaian Sustainable Development Goals (SDGs).
Seluruh upaya tersebut sejalan dengan penerapan Environmental, Social & Governance (ESG) di seluruh lini bisnis dan operasi Pertamina. (mrk/jpnn)
Dukungan Pertamina dalam 3 tahun terakhir terhadap ajang MotoGP di Indonesia bentuk komitmen membawa olahraga balap motor internasional ke Indonesia
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
- Kejaksaan Didukung Penuh Prabowo untuk Bereskan Korupsi Minyak Mentah
- Jelang Mudik, Menteri ESDM dan Dirut Pertamina Tinjau Pasokan BBM & LPG di Banten
- Superchallenge Super Prix 2025 Segera Digelar, Berhadiah Miliaran Rupiah
- Pelita Air dan Patra Jasa Ajak Anak-Anak Panti Asuhan Wisata Ramadan di Yogyakarta
- Jadwal MotoGP Argentina 2025: Jumat Bisa Jadi Hari Tersulit
- Genjot Daya Saing UMKM di Pasar Global, Pertamina Fasilitasi Sertifikasi Halal & HaKI