Pertamina Patra Niaga Terus Salurkan Bantuan Kepada Mitra Kerja
"Selama PSBB aktivitas mulai dibatasi yang berakibat menurunnya produktivitas. Meskipun demikian, kegiatan mendistribusikan BBM dan BBK kepada masyakarat di berbagai daerah harus tetap lancar. Kami mengapresiasi kegigihan 610 mitra kerja VHS mendistribusikan energi di 69 lokasi project VHS selama masa PSBB," sambung Ayulia.
Pemberian bantuan terkini dilakukan di Region II DKI, Jawa Barat dan Banten akhir pekan lalu.
Sebanyak 400 paket sembako, 150 paket di antaranya diberikan ke Yayasan PKBM Hidayah yang menaungi program Sekolah Dreamable untuk anak berkebutuhan khusus.
"Kami berharap krisis dan Pandemi ini bisa segera berlalu dan tetap produktif pada adaptasi kebiasaan. Bantuan ini sangat membantu khususnya untuk keluarga yang memiliki anak berkebutuhan khusus" kata Cecep Hidayat, Ketua Yayasan PKBM Hidayah. (mg8/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
PT Pertamina Patra Niaga kembali menyalurkan bantuan tanggung jawab sosial perusahaan, berupa paket sembako sepanjang bulan Juli 2020.
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
- Pertamina Eco RunFest 2024 Beri Dampak Positif, Mulai Lingkungan hingga Ekonomi
- Pertamina Eco RunFest 2024: Carbon Neutral Event untuk Kampanye Sustainable Living
- Pertamina Eco RunFest 2024 Sukses Digelar, Yayan: Hadiahnya Luar Biasa, ya
- Pertamina Eco RunFest Salurkan Donasi Kemanusiaan untuk Palestina, Sebegini Nominalnya
- Melalui UMK Academy, Pertamina Dukung UMKM Bersaing di Tingkat Global
- Pertamina Regional Indonesia Timur Raih Penghargaan Internasional Best Practice GCSA 2024