Pertamina Pecat Ramdoo
Jumat, 01 Maret 2013 – 10:48 WIB

Pertamina Pecat Ramdoo
SOLO - Ketatnya persaingan di BSI Proliga 2013 sudah memakan korban. Pelatih Jakarta Pertamina Energi Sheilen Ramdoo menjadi arsitek pertama yang dipecat. Keputusan itu diambil setelah manajemen melihat pelatih asal Finlandia tersebut tak menghadirkan perubahan signifikan untuk tim. Sayang, pergantian tersebut tak membawa hasil sesuai harapan. Pertamina sudah menelan tiga kekalahan dalam dua seri Proliga 2013.
Manajer Pertamina Nono Asmanu mengatakan, pihaknya sengaja mengambil keputusan tersebut untuk membuat tim menjadi lebih kondusif. Pasalnya, saat dilatih Ramdoo, Pertamina mengalami disharmonisasi internal. Didi Irwadi dkk tak bisa berlatih dan bertanding dengan lepas. Itu karena mereka tak cocok dengan pendekatan serta strategi Ramdoo.
Baca Juga:
"Kami ternyata salah langkah. Ramdoo tidak diterima oleh anak-anak," terang Nono dalam technical meeting Kamis (28/2). Manajemen memang hendak membuat perbaikan pada Didi dkk. Itulah sebabnya mereka melengserkan Jefri Walandau meski sudah melatih Didi dkk selama dua minggu.
Baca Juga:
SOLO - Ketatnya persaingan di BSI Proliga 2013 sudah memakan korban. Pelatih Jakarta Pertamina Energi Sheilen Ramdoo menjadi arsitek pertama yang
BERITA TERKAIT
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Misi Meregenerasi Pemain Bali United Selesai, Pelatih Teco Beber Rencana Masa Depan
- Makna Gol Gustavo Franca saat Persib Hantam Bali United
- Finalis NBA Tahun Lalu Tumbang, Grizzlies Masuk Playoffs