Pertamina Penuhi Kewajiban Sesuai Kontrak dengan MRTI
Minggu, 08 Mei 2022 – 15:09 WIB
Brahmantya juga berharap, agar masalah ini bisa diselesaikan dengan baik dan tidak terulang di kemudian hari.
Sebelumnya diberitakan, Team StyloBike melalui akun Instagramnya mempertanyakan kepada Mandalika Racing Team Indonesia atau MRTI, soal pembayaran gaji pembalapnya.
Salah satu pembalap, berasal dari Indonesia, yakni Dimas Ekky Pratama. Pembalap muda kebanggaan Tanah Air ini pernah turun di MotoGP kelas Moto2.
Dalam unggahan Team StyloBike, juga ditulis bahwa tidak ada respons dari tim MRTI.(chi/jpnn)
PT Pertamina merasa keberatan namanya diseret atas tunggakan utang Mandalika Racing Team Indonesia (MRTI) pada Team Stylobike, dalam musim balap 2021.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Gandeng Investor, Pertamina Umumkan Pemenang Pertamuda Seed and Scale 2024
- Gelar Coastal Clean-Up, Pertamina Patra Niaga Regional JBB Kumpulkan 5,2 Ton Sampah Anorganik
- Jadwal MotoGP 2025, Kapan Mampir ke Mandalika?
- Pertamina Patra Niaga Regional JBB Sigap Atasi Kebocoran Pipa BBM di Cakung-Cilincing
- Pertamina Temukan Sumur MNK, Peneliti: Bagus, Ini Upaya untuk Tingkatkan Produksi
- Gandeng LAPI ITB, Pertamina Patra Niaga Gerak Cepat Investigasi Kualitas Pertamax