Pertamina Siapkan Strategi Penyeimbang Ketahanan Iklim dengan Keamanan Energi
Kamis, 10 November 2022 – 16:40 WIB

Senior Vice President Research Technology and Innovation Pertamina Oki Muraza saat berbicara dalam diskusi di Paviliun Indonesia COP-27 di Sharm el-Sheikh, Mesir, Rabu (9/11). Foto: Dokumentasi Humas Pertamina
Dia juga menyoroti beberapa inisiatif seperti penangkapan gas metana yang dapat digunakan untuk pembangkit listrik dan tujuan lain, seperti compressed natural gas.
Inisiatif lain seperti limbah cair menjadi biometana dan sampah padatan biomassa menjadi etanol.
Inisiatif berikutnya seperti pusat Carbon Capture and Storage (CCS) di Pulau Jawa, Sumatra dan Kalimantan serta pengembangan pemanfaatan panas bumi atau geothermal yang dilakukan Pertamina. (mrk/jpnn)
Oki Muraza memaparkan strategi Pertamina untuk menyimbangkan antara ketahanan iklim dan keamanan energi dalam diskusi di Mesir, simak penjelasannya
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Semangat Hari Kartini, Pertamina Dorong Perempuan untuk Berkarya & Salurkan Energi
- Kiprah Kartini Hulu Migas Membangun Ketahanan Energi untuk Negeri
- Pemegang Saham Pelita Air Kukuhkan Kembali Dendy Kurniawan sebagai Direktur Utama
- Bahlil Bakal Bahas Insentif Kendaraan Hidrogen, Gaikindo: Jangan Lompat Terlalu Jauh
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Keren! Rumah Tamadun Ubah Limbah Jadi Lapangan Kerja Bagi Perempuan dan Warga Binaan