Pertamina SMEXPO 2022 Mengusung UMKM Asli Indonesia, Asli Kerennya
Senin, 28 November 2022 – 18:40 WIB

Direktur Utama Pertamina Nicke Widyawati (kiri) pada acara Kick Off Pertamina SMEXPO 2022 'Asli Indonesianya Asli Kerennya' yang diselenggarakan di Gedung Grha Pertamina, Jakarta, pada Senin (28/11). Foto: Dokumentasi Humas Pertamina
Ketiga, Extravaganza Program, yakni aktivasi komunikasi yang bertujuan untuk menarik perhatian customer melalui entertainment, live performance dan games.
Bagi masyarakat dan pelaku UMKM yang ingin mengikuti berbagai kegiatan Pertamina SMEXPO 2022 bisa mengakses smexpo.pertamina.com.
Pengunjung bisa berbelanja produk-produk unggulan, mengikuti workshop, diskusi dan berbagai hiburan yang menarik.
“Kita harus mendukung Gerakan Nasional Bangga Buatan Indonesia. Untuk SMEXPO ini Asli Indonesia Asli Kerennya,” tandas Nicke. (mrk/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Pameran UMKM terbesar bertajuk Pertamina SMEXPO 2022 resmi dibuka dan akan berlangsung hingga 4 Desember 2022
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Dapat Sambutan Positif, Ramadan Rhapsody 2025 Raup Omzet Fantastis
- Digitalisasi Transaksi Dorong UMKM Pontianak Bersaing di Kancah Nasional
- Keren! Rumah Tamadun Ubah Limbah Jadi Lapangan Kerja Bagi Perempuan dan Warga Binaan
- Perjalanan Gemilang 62 Tahun TASPEN: Ini Sederet Inovasi dan Transformasi Layanan
- Sukses Sebelum 30: Eks Pegawai Sukses Merintis Brand Lokal Kingman Bersama Shopee