Pertamina Tambah Pasokan Elpiji 3 Kg Hingga 15 Persen

Kemarin dia mengimbau masyarakat yang mampu agar tidak menggunakan elpiji melon.
Mereka didorong menggunakan elpiji 3 kilogram berwarna pink fuschia yang dikenal sebagai bright gas.
Bright gas untuk masyarakat mampu, menurut Mas'ud, sudah semakin mudah diperoleh.
’’Nanti juga ada petugas yang bisa memasangkan sekalian,’’ katanya.
Uji coba tahap pertama bright gas 3 kilogram di Surabaya dan Jakarta tahun lalu sukses. Kini Pertamina melanjutkannya dengan uji coba tahap kedua.
Sasaran uji coba tahap pertama adalah masyarakat yang tinggal di apartemen dan hunian vertikal. Kini targetnya bergeser ke perkampungan dan perumahan.
Mas’ud mengatakan bahwa respons masyarakat tidak sebagus pada uji coba tahap pertama.
’’Begitu masyarakatnya mix (pada uji coba tahap dua, Red) kami kesulitan. Banyak yang lebih memilih (elpiji) subsidi,’’ terangnya.
PT Pertamina (Persero) memastikan pasokan elpiji selama Ramadan sampai Idulfitri tetap aman.
- Keren! Rumah Tamadun Ubah Limbah Jadi Lapangan Kerja Bagi Perempuan dan Warga Binaan
- Pelita Air dan Elnusa Berkolaborasi dalam Penyediaan Layanan Penerbangan Korporasi
- PertaLife Insurance Bukukan Premi Rp 1,25 Triliun, Kinerja Terbaik Sepanjang Sejarah
- Pertamina Fasilitasi Sertifikasi Ribuan UMKM Rumah BUMN Selama Januari-Maret 2025
- Pinang Jordan Thompson, Jakarta Pertamina Enduro Pasang Target Gelar di Proliga 2025
- Hyundai Akan Bangun Stasiun Pengisian Hidrogen di Indonesia, Siap Beroperasi 2027