Pertamina Tunda Eksplorasi Blok Qatar
Rabu, 08 April 2009 – 10:08 WIB

Pertamina Tunda Eksplorasi Blok Qatar
PR Manager PT Pertamina Hulu Energi (PHE) M. Harun menambahkan, saat ini blok migas Pertamina di luar negeri yang siap berproduksi adalah Blok SK 305 offshore Malaysia. Produksi awal direncanakan 6.000 barel per hari (BPH). "Mulai kuartal IV 2009, lapangan ditargetkan bisa berproduksi," ujarnya.
Baca Juga:
Pengembangan bisnis ke luar negeri adalah salah satu strategi Pertamina menjadi world class company. Hingga saat ini, Pertamina sudah mengembangkan sayap bisnisnya di enam negara, yakni Malaysia, Vietnam, Sudan, Iraq, Libya, serta Qatar.
Meski demikian, sebelumnya Karen mengatakan, meski gencar ekspansi ke luar negeri, Pertamina tetap memrioritaskan pengembangan industri migas dalam negeri. Dalam grand design bisnisnya, Pertamina menetapkan, perbandingan kegiatan bisnis adalah 80 persen di dalam negeri dan 20 persen di luar negeri. (owi/dwi)
JAKARTA- Krisis ekonomi global membuat PT Pertamina menahan ekspansi bisnisnya di luar negeri. Salah satunya adalah menunda eksplorasi di Blok 3
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang