Pertanyaan Jokowi Jauh di Mata Dekat di Hati Terjawab di Palu
Rabu, 30 Agustus 2023 – 19:29 WIB

Presiden Jokowi bersama Kadek (kiri) dan Tirsya. Foto: tangkapan layar YouTube @sekretariatpresiden
Jokowi merespons.
"Jawaban yang tadi 'ibu', itu betul," kata Jokowi.
"Namun, yang saya maksud bukan itu. Yang benar yang kedua, empedu," imbuhnya.
Jokowi tampak senang. "Ini (pertanyaan) saya bawa ke beberapa pertemuan enggak ada yang bisa jawab. Sekarang sudah dijawab oleh Kadek," ujarnya. (sp/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Jokowi sudah beberapa kali melempar pertanyaan apa itu jauh di mata dekat di hati, akhirnya terjawab.
Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan
BERITA TERKAIT
- Peserta Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Dugaan Keterlibatan Polisi Pada Pilpres 2024
- Muncul Usulan Copot Menteri Terafiliasi Jokowi, Legislator PDIP: Berarti Ada Masalah
- Peserta Sespimmen Menghadap ke Jokowi, Pengamat: Berisiko Ganggu Wibawa Prabowo
- Sufmi Dasco Ahmad Bicara Soal Isu Matahari Kembar, Begini Kalimatnya
- Ma'ruf Amin Nilai Isu Matahari Kembar Bukan Ancaman bagi Pemerintahan Prabowo
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, Jubir PSI: Silaturahmi Idulfitri kok Dicurigai?