Pertanyaan Sepele Buat Hubungan Zaskia-Irwansyah Harmonis

jpnn.com - JAKARTA – Aktris Zaskia Sungkar membuka rahasianya bisa tetap harmonis dengan Irwansyah selama empat tahun ini. Perempuan kelahiran Jakarta, 22 Desember 1990 ini mengatakan, rahasianya adalah pertanyaan yang sepele.
“Hal enggak penting aja pasti kami tanyain. Sebenarnya kayak misalnya udah makan belum,” kata Zaskia saat ditemui dalam acara preview film Harim Di Tanah Haram di kawasan Kuningan, Jakarta, Jumat (4/12) malam.
Menurut Zaskia, hal-hal seperti itu terus mereka lakukan. Mulai dari pada saat pacaran hingga berumah tangga.
Meski terkesan sederhana, pemain sinetron Bawang Merah Bawang Putih ini yakin, hal seperti itu yang bisa membuat hubungan menjadi harmonis.
“Ya, ada yang kami bikin untuk jadi bahan komunikasi," ucap Zaskia.(gil/jpnn)
JAKARTA – Aktris Zaskia Sungkar membuka rahasianya bisa tetap harmonis dengan Irwansyah selama empat tahun ini. Perempuan kelahiran Jakarta,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Tak Ingin Usai di Sini, Vanesha Prescilla dan Bryan Domani Siap Bikin Baper
- Sidang Cerai Digelar Hari Ini, Arya Saloka dan Putri Anne Diharapkan Hadir
- 3 Berita Artis Terheboh: Jonathan Frizzy Terjerat Kasus Obat Keras, Ariel NOAH Berduka
- Beredar Draft Putusan Cerai Paula Verhoeven, Tim Kuasa Hukum Bilang Begini
- Soal Hubungan Verrell Bramasta dan Fuji, Venna Melinda: Aku Belum Mau Mendahului
- Marshel Widianto Jadi Ikon Turnamen, Komunitas Teman Padel Bikin Heboh