Pertemuan G20 Dorong Peningkatan Akses Masyarakat Pedesaan ke Ekonomi Digital
Minggu, 29 Mei 2022 – 12:53 WIB

Ryan Manafe yang merupakan CEO dan Co-Founder Dagangan, salah satu startup yang bergerak di bidang e-commerce. Ilustrasi. Foto: Dokumentasi pribadi
Pelaksanaan Presidensi G20 Indonesia juga menjadi momen yang tepat untuk meyakinkan para investor global untuk masuk ke Indonesia.
Forum pertemuan G20 juga akan menjadi forum yang menarik investor yang tidak hanya peduli pada return, namun juga utamanya investor yang melihat dampak yang sama pentingnya dengan return.
Tipe investor ini yang sering disebut impact investor. Mereka peduli pada dampak sosial dari investasi yang ditimbulkan. Dan, inilah yang juga sedang menjadi tren dunia sat ini.
"Kami berharap melalui kegiatan ini, tidak hanya Dagangan, namun semua pemain pada sektor ekonomi digital dapat bersama-sama mendukung misi pemerintah dalam pemerataan perekonomian,” tegas Ryan.(fri/jpnn)
Pertemuan G20 bakal membawa dampak bagi peningkatan akses masyarakat pedesaan atau rural kepada ekonomi digital.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
BERITA TERKAIT
- Ketua Wanbin PKTHMTB Karawang Dorong Masyarakat Pemilik IPHPS Maju dan Sejahtera
- Aktivis Buruh Indonesia Minta ILO Siapkan Regulasi Ekonomi Digital
- BLK 2025 Sukses Beri Edukasi untuk 10.000 Peserta, Perkuat Literasi Kripto Nasional
- Digital Realty Bersama, Babak Baru dalam Evolusi Digital
- Bangun Kedekatan Polisi dan Masyarakat, Polres Siak Gelar Sahur On The Road
- Sinergi Bisnis dan Inovasi Digital Dorong Pertumbuhan Ekonomi Indonesia