Pertolongan Pertama Bersihkan Noda di Baju Putih
Kamis, 09 September 2021 – 05:30 WIB

Mengetahui pertolongan pertama membersihkan noda di baju putih air itu sangat penting. Foto: Unplash
jpnn.com - Punya baju berwarna putih?
Jika iya, informasi ini wajib dibaca sampai tuntas ya!
Mengetahui pertolongan pertama membersihkan noda di baju putih air itu sangat penting.
Tujuannya agar ketika baju putih kita terkena noda jangan panik dan malah melakukan hal-hal yang membuat noda tersebut jadi lebih sulit dihilangkan.
Jadi dengan mengetahui hal ini, kita bisa melakukan tindakan yang benar agar noda lebih mudah hilang dengan sempurna saat dicuci.
Apa saja pertolongan pertama menghilangkan nota di baju putih?
Berikut ini informasi yang dikutip dari laman Shopee, Rabu (8/9).
1. JANGAN DILAP SECARA MENYAMPING.
Mengetahui pertolongan pertama membersihkan noda di baju putih itu sangat penting
BERITA TERKAIT
- PTPN IV PalmCo Bangun 7 Fasilitas Air Bersih di Daerah Terpencil
- Anak Titiek Puspa Ungkap Alasan Keluarga Pakai Baju Putih di Pemakaman Sang Ibunda
- PNM Peduli Masa Depan Sehat Jadi Salah Satu Cara Mewujudkan SDG's
- 2 Reservoir Komunal Milik PAM Jaya Beroperasi, Alirkan Air ke 2.367 Keluarga
- Program Desalinasi Gubernur Jateng Berhasil, 250 KK di Pekalongan Menikmati Air Minum Gratis
- Bank Mandiri Optimalkan Sistem Daur Ulang & Akses Air Bersih