Pertumbuhan Ekonomi di Jambi Paling Pesat di Pulau Sumatera
Senin, 02 Maret 2015 – 14:23 WIB

Gubernur Jambi H Hasan Basri Agus (HBA) menggendong penderita Hydrocephalus, kemarin. HUMAS PEMPROV FOR JAMBI EKSPRES/JPNN.com
Di samping rilis pertumbuhan ekonomi Jambi, BPS juga melansir Indeks kebahagian masyarakat Provinsi Jambi yang mendapat nilai 71,1 nomor dua Di Sumatera dibawah Kepulauan Riau yang indeksnya yakni 72,42.
Tingginya indeks kebahagiaan masyarakat Provinsi Jambi ini menurut Gubernur HBA tak lepas dari kerja keras berbagai pihak, stakeholder dan partisipasi masyarakat untuk mendukung pembangunan dan juga menjaga suasana Jambi supaya aman dan kondusif. (awa/jpnn)
JAKARTA - Pertumbuhan ekonomi di Provinsi Jambi mencapai peningkatan yang fantastis. Dalam empat tahun terakhir ini, kenaikan perekonomian Jambi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Buntut Sengketa SMAN 1 Bandung, Dedi Mulyadi Minta Aset Pemprov Diinventarisasi
- Herman Deru Dampingi Presiden Prabowo Resmikan GERINA & Penanaman Padi Serentak
- Pelaku Pencurian HP Mahasiswa di Ogan Ilir Ditangkap
- Pencurian Tabung Gas Terjadi Berulang Kali, Rahmad Curhat Begini
- Disambangi Ketua NU Jakut, Kapolres Tanjung Priok Diapresiasi atas Pengelolaan Kamtibmas
- Bupati Raja Ampat Tegaskan Gerakan NFRPB Bertentangan dengan Konstitusi