Pertumbuhan Ekonomi Tahun Ini Sesuai Ekspektasi

jpnn.com - JAKARTA – Pertumbuhan produk domestik bruto (PDB) pada kuartal keempat diprediksi lebih rendah dibandingkan kuartal sebelumnya.
Bank Indonesia memproyeksi pertumbuhan PDB mendekati lima persen.
Padahal, pada kuartal sebelumnya di kisaran 5,02 persen.
Prediksi itu juga lebih rendah dari realisasi periode sama tahun lalu 5,04 persen.
Deputi Gubernur Senior BI Mirza Adityaswara menyebut, angka sebenarnya di level 4,97 persen.
Tetapi, Mirza tidak mau berandai-andai tentang realisasi PDB sepanjang kuartal empat.
”Berdasar siklus, seharusnya kuartal empat harusnya lebih baik dari kuartal tiga. Tetapi, lebih baik menunggu data,” tutur Mirza di Jakarta, Senin (26/12).
Mirza optimistis, pertumbuhan ekonomi sepanjang tahun ini bisa menyentuh level lima persen.
JAKARTA – Pertumbuhan produk domestik bruto (PDB) pada kuartal keempat diprediksi lebih rendah dibandingkan kuartal sebelumnya.
- Perputaran Uang Judol Capai Rp1.200 Triliun, DPR: Ganggu Pertumbuhan Ekonomi
- Kinerja 2024 Moncer, Jasindo Perkuat Peran Pertumbuhan Ekonomi Nasional & Literasi Asuransi
- KPK Ungkap Modus Korupsi Dana CSR BI Seusai Periksa Satori
- Genjot Pertumbuhan Ekonomi, Kanwil Bea Cukai Jakarta Beri Fasilitas TBB ke Perusahaan Ini
- Bea Cukai Bantu UMKM di Ambon dan Malang Tembus Pasar Ekspor Lewat 2 Kegiatan Ini
- Analis Sebut Kans Ekonomi Indonesia Alami Perkembangan Progresif