Perubahan Iklim Membuat Anda Sulit Tidur?
Selasa, 04 Juli 2017 – 10:43 WIB
"Kemungkinan dampak kurang tidur akan jauh lebih buruk di wilayah-wilayah dunia dengan tingkat kemiskinan yang lebih tinggi," kata penulis utama studi ini, Nick Obradovich, seperti dilansir laman Yahoo Health, Senin (3/7).
"Fakta bahwa kami mengamati kaitan antara kurang tidur dan perubahan iklim, membuat saya berpikir bahwa kini setelah saya memiliki data dari India dan Brasil, maka tim peneliti akan mengamati efek yang jauh lebih besar," pungkas Obradovich.(fny/jpnn)
Perubahan iklim yang disebabkan emisi gas rumah kaca mendatangkan malapetaka, mulai dari gelombang panas, badai hujan lebat hingga naiknya permukaan
Redaktur : Fany
Reporter : Fany, Yessy
BERITA TERKAIT
- Tompi Ungkap Cara Tidur Lebih Berkualitas
- 5 Bahaya Suka Minum Kopi Setiap Hari, Penyakit Ini Bakalan Mengintai Anda
- Waspada, Ini 7 Bahaya Minum Teh Berlebihan yang Bikin Kaget
- Waduh, Ini 4 Bahaya Minum Kopi Setiap Hari untuk Kesehatan Tubuh Anda
- 7 Manfaat Rutin Bermain Cinta, Bantu Turunkan Risiko Serangan Penyakit Ini.
- Chelsea Olivia Bagikan Cara jaga Kualitas Tidur Buah Hati