Perubahan Iklim Pengaruhi Perilaku Semut Dalam Mencari Makan

"Perubahan iklim akan menjadi hal yang sangat besar dan akan memiliki pengaruh besar pada banyak hal - tidak hanya lingkungan, tetapi juga ekonomi."
Menciptakan ilmuwan komunitas
Moore mengatakan ia telah mencari relawan untuk membantu program ini karena ia ingin menjalin hubungan dengan masyarakat umum untuk meningkatkan pengetahuan dan minat mereka akan sains.
"Para ilmuwan tipikal adalah seseorang yang tidak sering bergaul dan seseorang yang tinggal di lab kecil mereka sendiri dan di dunia kecil mereka sendiri," katanya.
"Secara tradisional belum ada banyak komunikasi dengan masyarakat luas."
"Kami ingin mencoba dan memecahkan penghalang itu di banyak laboratorium yang berbeda, bukan hanya milik kami sendiri, untuk mencoba dan memastikan bahwa orang-orang memahami apa yang sedang terjadi di sekitar mereka."

Simak berita ini dalam bahasa Inggris di sini.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia
- Dunia Hari Ini: Katy Perry Ikut Misi Luar Angkasa yang Semua Awaknya Perempuan
- Dunia Hari Ini: Demi Bunuh Trump, Remaja di Amerika Habisi Kedua Orang Tuanya