Perumnas Genjot Penjualan Rumah
Rabu, 20 Juli 2011 – 08:19 WIB

Perumnas Genjot Penjualan Rumah
JAKARTA - Perumnas bidik penjualan rumah sedikitnya 20 ribuan unit sampai akhir tahun. Jumlah itu setara dengan kenaikan penjualannya sebesar 25 persen. Tahun lalu, Perumnas hanya mencetak angka Rp 800 miliar dengan jumlah 13 ribu rumah. Menurut Himawan, 2010 lalu Perumnas telah berhasil membangun rumah sejumlah 15 ribu unit dan saat ini pihaknya telah menyiapkan beberapa program strategis, salah satunya adalah Program Rumah Murah dengan proyeksi pembangunan 2012 sebanyak 36 ribu unit. "Kami melakukan upaya sinergi dengan Pemda melalui pemanfaatan lahan dibeberapa kota di Indonesia," katanya.
"Kami ingin meningkatkan kinerja dan memperkuat posisi Perumnas di Indonesia," kata Direktur Utama Perum Perumnas, Himawan Arief di Jakarta, Selasa (19/7).
Baca Juga:
Dia menjelaskan target itu makin cepat tercapai jika dana Rp 1,2 triliun untuk Prasarana Sarana Umum (PSU) dan Public Service Obligation (PSO) dari pemerintah cair. "Untuk rumah murah harga Rp 25 jutaan sangat bergantung pada dana PSO," lanjutnya.
Baca Juga:
JAKARTA - Perumnas bidik penjualan rumah sedikitnya 20 ribuan unit sampai akhir tahun. Jumlah itu setara dengan kenaikan penjualannya sebesar 25
BERITA TERKAIT
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang