Perumnas Luncurkan Tower Apartemen Baru di Medan

“Dengan fasilitas seperti swimming pool, jogging track, playground, shopping centre dan berbagai fasilitas lainnya dapat meningkatkan kualitas hidup penghuninya sekaligus menarik minat konsumen milenial. Dengan kemudahan yang ditawarkan ditambah berbagai fasilitas mumpuni yang ada, menjadikan Apartemen Sentraland Medan ini hunian yang paling cuan dan best value, baik bagi penghuninya maupun investor properti,” tutur Imelda.
Program revitalisasi kawasan hunian yang telah dilakukan di Sukaramai ini akan menjadi percontohan bagi stakeholder perumahan, termasuk Perumnas dalam merencanakan dan mengekseskusi proyek-proyek revitalisasi lainnya.
Kedepannya, Perumnas berencana akan melakukan revitalisasi rusun Klender di Jakarta dan kota lainnya.
Adanya program revitalisasi yang berkelanjutan ini diharapkan akan menciptakan lebih banyak kawasan layak huni dan menciptakan lebih banyak ketersediaan hunian bagi masyarakat.(chi/jpnn)
Kedepannya, Perumnas berencana akan melakukan revitalisasi rusun Klender di Jakarta dan kota lainnya.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
- Savyavasa, Hunian Kelas Atas yang Jadi Rebutan Pembeli
- Pramono Menggratiskan Pajak Rusun dan Apartemen dengan NJOP di Bawah Rp 650 Juta
- Lewat Campaign Barakah, Perumnas Hadirkan Promo Beli Hunian Mudah Saat Ramadan
- Ada 33 Keluarga yang Bisa Tempati Rusun Kampung Bayam, Sebagian Masih di Rusun Nagrak
- Rano Karno Ajak Warga yang Kebanjiran untuk Tinggal di Rusun
- Siap Handover Bulan Ini, Sky House Hadirkan Berbagai Promo Menarik