Perundingan Karyawan Freport Masih Alot
Pekerja Meminta Kejelasan Status
Rabu, 30 November 2011 – 06:46 WIB

Perundingan Karyawan Freport Masih Alot
Sehingga Julius mengatakan sampai saat ini belum ada satu poin pun yang disepakati dalam perundingan. “Perkembangan angka-angka masih bergerak di tempat. Manajemen masih tetap (menawarkan) 35 persen, dan kami masih (meminta) 7,5 dolar per jam. Namun pergerakan kami menyesuaikan dengan konsep yang menuju kesepakatan kedua belah pihak,” ujarnya.
Sementara Ketua Bidang Hubungan Industrial, Mesak Sineri menambahkan, perundingan sampai saat ini belum menemui kesepakatan karena status pengurus sebagai pekerja, tidak jelas. Padahal menurutnya forum perundingan yang dilakukan ini merupakan forum resmi. Dimana forum ini ada karena diarahkan oleh pemerintah untuk mencari solusi. “Kami berharap apa yang sudah disampaikan bisa dilakukan yang sebenarnya. Sehingga tidak merugikan kedua belah pihak,” harapnya. (upg)
TIMIKA - Perundingan Perjanjian Kerja Bersama (PKB) yang dilakukan PUK SP KEP SPSI PT Freeport Indonesia (PTFI) dengan Manajemen PTFI hingga Selasa
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Prediksi Cuaca BMKG, Jakarta Diguyur Hujan Rabu Siang dan Sore
- Pejabat BKN: Sangat Mudah jika Ingin Memberhentikan PPPK
- Hari Kedua Tes PPPK Tahap 2, Jangan Sepelekan Peringatan Profesor Hukum
- BAZNAS dan Ulama Palestina Perkuat Kerja Sama untuk Palestina
- InJourney Hadirkan Tarian Nusantara di TMII, Diikuti 500 Anak Dari Sabang Sampai Merauke
- Minta Eksepsi Aipda Robig Zaenudin Ditolak, JPU Tegaskan Dakwaan Sudah Sah dan Cermat