Peruri Sulap Gedung Bekas Pusdiklat Jadi Restoran Bernuansa Bali
Kamis, 25 Januari 2024 – 14:12 WIB
Dwina berharap Bali Coffee Club tidak hanya menjadi kawasan kuliner yang autentik, tetapi juga menjadi community destination baru bagi warga Jakarta.
"Bali Coffee Club dapat menjadi tempat ideal untuk berkumpul bersama keluarga, menciptakan hubungan yang lebih erat dalam suasana yang nyaman,” tambahnya. (jlo/jpnn)
Lahan Peruri di Jakarta Selatan, disulap menjadi kawasan restoran bernuansa Bali.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Tegaskan Komitmen ESG, Peruri Dianugerahi Silver Rank di ASRRAT
- Komitmen Berstandar Tinggi, Peruri Sabet Peringkat Gold di SNI Award
- Peruri dan BPR Percepat Layanan Keuangan Digital bagi UMKM
- Gedung Kantor Peruri Ditetapkan sebagai Cagar Budaya Nasional
- Sajikan Kuliner Autentik, Restoran Khas Italia Ini Buka di Surabaya
- Dukung Masa Depan Bangsa, Peruri Berikan Beasiswa bagi Anak TNI POLRI