Perusahaan 17 Juta Dollar Berdiri Di Batam
Selasa, 04 September 2012 – 14:40 WIB

Perusahaan 17 Juta Dollar Berdiri Di Batam
BATAM--PT Austin Engineering Indonesia (AEI), PMA yang bergerak dalam bidang pembuatan body dump truk secara resmi diluncurkan di Kabil,Batam Selasa (3/9).Dengan investasi sebesar 17 Juta dolar Amerika perusahaan pendukung pertambangan ini diharapkan mampu memenuhi kebutuhan transportasi pertambangan di Indonesia. Ia juga mengucapkan banyak terima kasih kepada pemerintah Provinsi Kepri yang mendukung percepatan pengoperasian perusahaan tersebut.
Perusahaan PT AEI yang ada di Batam ini merupakan cabang dari perusahaan di Australia. Selain di Batam, sebelumnya perusahaan ini juga sudah beroperasi di sejumlah negara seperti Amerika Serikat, Chile, dan Australia.
Baca Juga:
Paul Clark, Presiden Director PT Austin Engineering Indonesia mengaku sangat senang bisa kembangkan bisnis hingga ke Batam."Kami sangat senang bisa beroperasi di Batam. Kami berharap bisa membantu pertumbuhan perekonomian di Batam termasuk mengurangi angka pengangguran di Batam," katanya.
Baca Juga:
BATAM--PT Austin Engineering Indonesia (AEI), PMA yang bergerak dalam bidang pembuatan body dump truk secara resmi diluncurkan di Kabil,Batam Selasa
BERITA TERKAIT
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang