Perusahaan, Pelanggar HAM Terbesar Kedua di Indonesia
Selasa, 11 Desember 2012 – 17:22 WIB
Namun pada kenyataannya, operasi perusahaan justru lebih banyak membawa dampak-dampak negatif terhadap HAM. Apalagi Komnas HAM mencatat, operasi perusahaan besar yang bergerak di sektor perkebunan dan eksploitasi sumberdaya alam (pertambangan), juga kerap melahirkan kerusakan lingkungan, buruknya kualitas kesehatan warga, ketimpangan kepemilikan sumberdaya, mendalamnya kemiskinan warga, maupun tergusurnya masyarakat hukum adat.
Baca Juga:
Untuk itu, Komnas HAM merekomendasikan pemerintah agar segera bersama-sama dengan Komnas HAM, membangun pedoman dan rencana regulasi nasional tentang tanggungjawab perusahaan terhadap penghormatan, perlindungan dan pemulihan HAM.
"Sehingga nantinya perusahaan dapat mengambil peran besar dalam pemajuan HAM di Indonesia. Bukan justru menjadi pelanggar HAM," imbuhnya.(gir/jpnn)
JAKARTA - Setelah kepolisian, perusahaan (korporasi) merupakan pihak kedua yang paling banyak dilaporkan sebagai pelanggar Hak Azasi Manusia (HAM)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Mobil Sukarelawan Andika-Hendi Tabrak Pohon di Semarang, 2 Orang Masuk RS
- Kecelakaan di Tol Cipularang, Sopir Truk Trailer Tersangka
- Sikap Ahli di Sidang Kasus Timah Tidak Etis, Perhitungan Kerugian Negara Diragukan
- Rayakan HUT ke-24, Epson Berkomitmen Berikan Dampak Positif Bagi Masyarakat Indonesia
- Ahmad Muzani Ingatkan Warga Jaga Persatuan & Kesatuan Menjelang Pilkada 2024
- KNPI Ajak Seluruh Pemuda Bergerak Mewujudkan Indonesia Emas 2045