Perusuh Sampang Lintas Daerah
Kamis, 30 Agustus 2012 – 06:56 WIB
Ummah, ibunda Tajul dan Rois, di lokasi pengungsian Lapangan Indoor Sampang kemarin. Foto: FERI FERDIANSYAH/Jawa Pos Radar Madura
"Bukan ke saya, ke Kabid Humas Polda Jatim saja," katanya mengarahkan koran ini ke Kabid Humas Polda Jatim Kombes Pol Hilman Thayib.
Kabid Humas Polda Jatim Kombespol Hilman Thayib yang dihubungi lewat berkali-kali juga tidak merespon. Pesan singkat yang dilayangkan juga tidak ada balasan.
Seperti diberitakan, Minggu (26/8) sekitar pukul 11.00 meletus kerusuhan berlatar perbedaan keyakinan di Dusun Nangkernang, Desa Karang Gayam, Kec Omben dan Desa Blu'uran, Kec Karang Penang. Kedua wilayah merupakan dua desa yang bertetangga meski berbeda kecamatan.
Kerusuhan dipicu dari tindakan kelompok anti Syiah yang dikabarkan sempat menghadang keberangkatan 20 santri dari warga Syiah yang hendak balik ke pondoknya di Pekalongan dan Bangil. Dari situlah muncul kerusuhan antara kedua belah pihak. Kerusuhan berakhir dengan korban jiwa dua orang, yakni Hamama dan Thohir yang masih bersaudara.
SAMPANG - Kepolisian harus bekerja keras mengusut kasus kerusuhan di Dusun Nangkernang, Desa Karang Gayam, Kec Omben dan Dusun Gading Laok, Desa
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Lisa Mariana Dipolisikan Ridwan Kamil, Sejumlah Aset Disita, Fakta Terungkap
- Ancaman Hukuman Oknum TNI AL Pembunuh Juwita Bisa Bertambah
- Perubahan KUHAP Penting, Tetapi Harus Perhatikan Juga Faktor Ini
- Ketua INTI Tangsel Ajak Masyarakat Teladani Semangat Kebangkitan Kristus
- Setiawan Ichlas Disambut Hangat saat Mudik ke Palembang, Lihat Ada Pak Gubernur
- 165 Ribu Kendaraan Tinggalkan Jabotabek saat Libur Panjang 2025