Perut Bermasalah, Charlie Sheen Masuk RS
Sabtu, 29 Januari 2011 – 18:17 WIB

Perut Bermasalah, Charlie Sheen Masuk RS
Petugas dari departemen pemadam kebakaran menjelaskan, mereka menerima telepon dari seseorang yang meminta bantuan ambulans pada pukul 06.35. "Panggilan tersebut murni masalah kesehatan," kata Devin Gales, juru bicara departemen kebakaran LA. "Kami mengantarkan seorang pasien dari salah satu rumah di Beverly Hills ke RS lokal," ujarnya.
Baca Juga:
Belakangan, Sheen disebut memang sering bertingkah laku berlebihan. Dia suka menghabiskan waktu dengan berpesta dan minum-minuman keras. Bahkan, ada laporan bahwa dia kali ini sakit karena terlalu banyak minum saat berpesta.
Begitu parahnya tindakan Sheen, Nina Tassler, chef entertainment CBS yang merupakan produser Two and A Half Men, menuturkan kepada wartawan awal bulan ini bahwa mereka sangat mencemaskan kehidupan pribadi Sheen. "Tapi, kami masih puas dengan sikap profesional yang ditunjukkan Sheen saat syuting," ungkap Tassler. (c5/tia/ito/jpnn)
LOS ANGELES - Masalah, tampaknya belum hendak meninggalkan aktor Charlie Sheen. Setelah proses perceraian yang rumit dari Brooke Mueller dan tuduhan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Wow, Rose BLACKPINK Masuk Daftar 100 Tokoh Paling Berpengaruh 2025 TIME
- Revelino Mengaku Ayah Biologis Anak Lisa Mariana, Begini Respons Pihak Ridwan Kamil
- Terungkap, Ini Alasan Ridwan Kamil Baru Melaporkan Lisa Mariana ke Polisi
- Disebut Sebagai Istri Durhaka, Paula Verhoeven: Saya Manusia Biasa...
- Inul Daratista Ungkap Kenangan dan Pesan Tidak Terlupakan dari Titiek Puspa
- 3 Berita Artis Terheboh: Ridwan Kamil Laporkan Lisa Mariana, Paula Verhoeven Difitnah