Perut Terlihat Buncit, Jennifer Dunn Hamil?
Jumat, 20 April 2018 – 14:11 WIB
jpnn.com, JAKARTA - Ada yang berbeda dari penampilan Jennifer Dunn saat menjalani sidang penyalahgunaan narkoba di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Kamis (19/4).
Perut Jennifer Dunn terlihat lebih gemuk dan buncit layaknya orang hamil.
Jennifer Dunn bahkan tepergok berkali-kali mengelus perutnya.
Baca Juga:
Bahkan, selama persidangan dia selalu menutupi perutnya dengan kedua tangan disilangkan.
Dugaan pemain film Buruan Cium Gue itu tengah hamil anak Faisal Harris, langsung dibantah kuasa hukumnya, Pieter Ell.
"Ah, kata siapa? Setahu saya gemuk aja," kata Pieter.
Meski begitu, Pieter tak menampil bila kliennya itu mengalami kenaikan berat badan.
"Gemukan karena di tahanan itu kan kegiatannya terbatas, cuma makan dan tidur," jelas Pieter.
Aktris Jennifer Dunn dikabarkan tengah mengandung buah cintanya dengan Faisal Harris.
BERITA TERKAIT
- Irish Bella Dikabarkam Hamil, Sahabat Beri Jawaban Begini
- Issa Xander Lebih Manja Semenjak Ibunya Hamil Lagi, Nikita Willy: Aku Senang Sih
- Ini Sosok yang Diduga Menyuruh Anak Nikita Mirzani Lakukan Aborsi
- Layanan IVF di Grup RS Siloam Bisa jadi Solusi untuk Memiliki Anak
- 5 Buah yang Meningkatkan Peluang Wanita untuk Bisa Hamil
- Bejat, Kakek AR Cabuli Penyandang Disabilitas hingga Hamil dan Melahirkan